Doodle.co.id – Kapan saat yang tepat mengenalkan MPASI pada bayi? Hai, moms. Setelah enam bulan pertama memberikan ASI eksklusif, pasti moms bertanya-tanya dong kapan sih waktu yang tepat memberikan MPASI (Makanan Pendamping ASI) untuk bayi? Apa tanda-tanda bayi telah siap diberikan MPASI pertamanya? Nah, kali ini mums Novi, Andika, dan Noni bakalan membagikan pengalaman seru …
Tag: podcast parenting indonesia
Ngobrol Ringan Podcast Parenting : Istilah Bahasa Bayi
Doodle.co.id – Disaat anak mulai bisa berbicara, tentu antusias banget ya, moms. Apalagi kalau anak sudah mulai mengucapkan sepatah dua patah kata. Rasanya bahagia dan memorable banget. Tapi, pernah gak sih moms uring-uringan karena kita gak paham sama bahasa anak? Disaat mereka ingin mengungkapkan sesuatu kita jadi kebingungan sendiri. Anak jadi ngambek, bahkan berujung menangis …
Podcast Parenting : Ibu Bekerja Atau Ibu Rumah Tangga?
Doodle.co.id – Ngobrol santai tentang semua peran ibu yang luar biasa ini, yuk Ibu bekerja atau ibu rumah tangga? Nah, topik ini selalu menjadi perdebatan hangat baik di sosial media bahkan di lingkungan sehari-hari. Apa sih hal-hal yang gak kita tahu tentang ibu bekerja dan ibu rumah tangga? Bagaimana menjalankan peran yang dipilih dengan maksimal? …
Belajar Bareng Parenting, Ini 5 Podcast Seru Untuk Mama
Doodle.co.id – Pernah gak sih moms merasa bingung harus berbuat apa saat menghadapi si kecil? Apalagi saat apa yang ia alami belum pernah dirasakan sebelumnya. Tentunya ada rasa khawatir dan was-was yang menghampiri, ya. Tenang, moms. Kita bisa bareng-bareng belajar dari mama-mama hebat yang berbagi pengalamannya. Terutama saat mengasuh dan mendampingi si kecil. Jadi, jangan …