Musim Hujan Tiba, Siapkan Ini Agar Si Kecil Tetap Aktif!

Doodle.co.id – Anak-anak sering kali tak bisa menahan kegembiraan ketika hujan turun, mereka segera berlari keluar untuk bermain hujan tanpa mengetahui risikonya. Moms dan Paps yang menyadari hal itu pasti akan khawatir saat si kecil masuk rumah dengan kondisi basah kuyup, pilek dan bersin-bersin. Bagaimana cara menunjang kegiatan bermain di bawah hujan? Berikut beberapa hal …

Newborn Checklist Apa Saja? Ini Persiapan Anti Ribet untuk New Moms!

Doodle.co.id – Moms dan Paps baru pertama kali menjadi orang tua? Memasuki dunia orang tua baru memang membutuhkan persiapan yang matang, terutama saat menyiapkan perlengkapan newborn. Saat menata kamar si kecil, memastikan perlengkapan makan, tidur, dan mandinya, Moms juga harus menyediakan semua kebutuhan tersebut. Lantas, perlengkapan newborn apa saja yang perlu disiapkan? Simak daftar berikut …

Moms, Sudah Tahu Belum? Inilah Varian Minyak Kayu Putih Aromatherapy untuk Relaksasi!

Doodle.co.id – Minyak kayu putih aromatherapy memang seringkali dipakai oleh banyak orang sebagai penolong saat pilek, mual, hingga pusing. Minyak ini sudah lama jadi andalan bagi banyak keluarga di Indonesia. Minyak atsiri satu ini memiliki khasiat untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan, seperti kembung, pilek, hingga nyeri otot. Namun, tahukah Moms dan Paps bahwa minyak kayu …

Benjolan Merah dan Terasa Sakit? Ini Fakta Tentang Abses Kulit!

Doodle.co.id – Bakteri kecil di kulit kita ternyata dapat memicu masalah besar seperti abses kulit. Penting untuk dicatat bahwa abses kulit adalah suatu mekanisme tubuh untuk melawan infeksi. Lantas, bagaimana ini bisa terjadi? Simak pembahasan berikut ini, Moms. Apa itu Abses Kulit? Menurut Kids Health, abses kulit terbentuk saat bakteri yang biasanya dari jenis Staphylococcus, …

Apa itu Skabies? Simak Gejala Infeksi Tungau Kecil yang Mengintai Kesehatan Kulit!

Doodle.co.id – Pernah lihat kulit yang mengalami bejolan kecil maupun melepuh, Moms? Mungkin itu penyakit skabies! Mengapa demikian? Pasalnya penyakit skabies adalah masalah kulit yang umum terjadi karena tungau kecil di bawah kulit, menyebabkan kulit mengalami bejolan kecil yang terasa gatal dan melepuh. Reaksi ini terjadi karena kulit alergi terhadap tungau. Skabies atau dikenal dengan …

Mata Bayi Belekan? Ini Cara Aman dan Praktis untuk Mengatasinya!

Doodle.co.id – Apakah mata si kecil merah dan tidak seperti biasanya? Mungkin ia mengalami konjungtivitas atau dikenal dengan sebutan mata belekan. Konjungtivitis merupakan peradangan pada lapisan mata, baik di bagian luar bola mata maupun dalam kelopak mata. Penyakit ini kerap terjadi karena adanya infeksi virus atau bakteri, terlebih saat si kecil mengalami iritasi. Terkadang anak-anak …

Mengapa Demam Si Kecil Naik Turun? Kenali Faktor Penyebabnya!

Doodle.co.id – Si kecil sedang demam naik turun, tapi tak tahu penyebabnya apa, Moms? Memang, demam naik turun pada bayi atau anak-anak sering kali membuat Moms dan Paps khawatir, apalagi bila berlangsung selama beberapa hari. Situasi ini wajar membuat Moms cemas, terutama bagi orang tua baru yang mungkin belum familiar dengan penanganannya. Sebenarnya, apa penyebab …

Siap Menyambut Si Kecil? Intip Pilihan Baju Newborn Terbaik Disini!

Doodle.co.id – Menyambut buah hati yang baru lahir ke dunia ini, menjadi perjalanan penuh sukacita. Tak hanya itu, ada banyak pertanyaan yang muncul jika Moms dan Paps adalah orang tua baru, seperti berapa banyak baju bayi yang dibutuhkan? Bagaimana cara memilih baju newborn terbaik? Penjelasan berikut ini hadir untuk Moms dan Paps dalam mempersiapkan pakaian …

Bye-bye Kulit Kering dan Mengelupas! Inilah Lotion untuk Kembalikan Kelembapan Kulit Si Kecil!

Doodle.co.id – Moms, kulit bayi yang mengelupas terlebih saat dia baru lahir, sangat wajar terjadi. Penyebab utamanya adalah vernix caseosa, lapisan berminyak yang melindungi kulit bayi saat berada di dalam rahim. Setelah lahir, lapisan ini secara alami akan mengelupas, sehingga kulit bayi tampak kering dan mengelupas. Faktor lain seperti cuaca kering, frekuensi mandi yang terlalu …

Masa Sih Ada Jerawat di Kulit Bayi? Begini Cara Mengatasinya, Moms!

Doodle.co.id – Apakah si kecil memiliki jerawat di wajah atau tubuhnya? Bukan hanya orang dewasa, ternyata anak-anak dan bayi pun bisa mengalami jerawat pada kulit mereka. Bahkan jerawat pada bayi jadi masalah umum yang bisa muncul di usia sekitar 2-3 minggu, dan muncul di sekitar dahi, dagu, pipi dan kelopak mata bahkan terkadang muncul di …

@ 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia
© 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia.
                                                           Privacy Policy     Syarat dan Ketentuan  Cookie