Doodle.co.id – Saat ini Umat Muslim di seluruh dunia sedang menjalankan ibadah wajib puasa Ramadhan. Ibadah puasa Ramadhan dihukumi wajib bagi tiap-tiap muslim, baik laki-laki maupun perempuan. Karena puasa Ramadhan hukumnya wajib maka puasa harus tetap dilaksanakan. Namun ada beberapa golongan yang mendapat keringanan untuk meninggalkan puasa Ramadhan. Bagi beberapa golongan ini mereka boleh meninggalkan …
Kategori: Menyusui
Memberikan dan mengedukasi seputar info asi, kiat menyusui, dan gaya hidup
Ibu Menyusui Berpuasa di Bulan Ramadan, Apakah Boleh?
Doodle.co.id – Berpuasa pada bulan Ramadan menjadi salah satu kewajiban bagi umat Islam di seluruh dunia. Banyak ibu yang sedang menyusui berharap dapat mengikuti ibadah puasa tersebut. Namun, apakah aman bagi ibu yang sedang menyusui untuk berpuasa? Akankah mempengaruhi kesehatan ibu dan anak? Kemudian, apabila tidak berpuasa, bagaimana cara menggantinya? Jawabannya dapat Moms temukan dalam …
Tips Lancar Menyusui Saat Perjalanan Mudik Bersama Bayi
Doodle.co.id – Jelang Hari Raya Idul Fitri, banyak persiapan yang perlu diperhatikan termasuk berbagai hal mengenai mudik lebaran. Terlebih, bagi Moms yang sedang menyusui tentu harus mempertimbangkan beberapa hal untuk mudik. Dokter Sarah Audia Hasna, Konselor Laktasi dari RSIA Binamedika Bintaro memberikan tips mudik bagi ibu menyusui dan membawa bayi. Simak artikel Doodle berikut yang …
Konselor Laktasi, dr. Sarah Audia Bagikan Tips Berpuasa Saat Menyusui
Doodle.co.id – Moms yang sedang menyusui pasti bertanya-tanya, bolehkah ibu menyusui berpuasa di bulan Ramadan? Akankah mengganggu kesehatan Moms dan Si Kecil? Memang, berpuasa merupakan salah satu ibadah yang wajib dilakukan oleh umat Islam di seluruh dunia. Namun, bagi Moms yang menyusui dan memutuskan untuk berpuasa, wajib mengetahui persyaratan berikut ini. Dokter Sarah Audia Hasna, …
Simak Ketentuan Fidyah Puasa Ramadan Bagi Ibu Menyusui
Doodle.co.id – Menjalani puasa pada bulan Ramadan merupakan salah satu kewajiban ibadah bagi umat Islam di seluruh dunia. Banyak Moms yang menyusui berharap dapat mengikuti ibadah puasa tersebut. Namun, apakah aman bagi ibu yang menyusui untuk berpuasa? Lantas, jika tidak berpuasa bagaimana cara membayarnya? Temukan jawabannya dalam artikel Doodle berikut yang disiapkan khusus untuk para …
Ibu Menyusui Boleh Puasa Ramadhan? Begini Jawabannya
Doodle.co.id – Berpuasa di bulan Ramadan merupakan salah satu ibadah yang wajib dilaksanakan umat Islam di seluruh dunia. Ibu menyusui pun tak sedikit yang berharap dapat menjalani ibadah puasa. Namun, amankah berpuasa saat menyusui? Simak artikel Doodle berikut yang telah dirangkum khusus untuk Moms. Ibu Menyusui Boleh Puasa Ramadhan Mengutip What to Expect, ibu yang …
Moms Pertama Kali Menjadi Orang Tua? Simak Cara Menyusui di Botol
Doodle.co.id – Bagi sebagian orang tua baru terkadang belum mengerti dengan baik bagaimana cara menyusui di botol bayi yang tepat. Saat memberikan susu dari botol, Moms bisa memperhatikan susu formula, jenis dot sampai posisi pemberian susu botol paling baik bisa diterapkan. Simak artikel berikut yang telah Doodle rangkum melansir Parents.com. Cara Menyusui di Botol Tentukan …
Amankah ASI Dicampur Susu Formula? Ini Jawaban Para Ahli
Doodle.co.id – Banyak orang tua baru yang memilih memberikan campuran antara ASI dan susu formula untuk bayi mereka. Ini merupakan langkah yang bagus untuk Moms yang tidak bisa memberikan ASI ekslusif namun tetap ingin memberikan ASI kepada Si Kecil. Moms mungkin akan mempertimbangkan untuk mengambil pilihan ASI dicampur susu formula. Namun amankah hal itu? Simak …
Ibu Menyusui Minum Kopi Bolehkah? Cek Faktanya Moms
Doodle.co.id – Moms mungkin bertanya-tanya ibu menyusui minum kopi bolehkah? Memang saat masa menyusui Moms pernah merasa ingin minum kopi atau bahkan menikmati minuman bersoda dan minuman energi lainnya. Satu atau dua cangkir kopi bisa saja aman, akan tetapi ada beberapa hal yang perlu Moms ketahui tentang membatasi asupan kafein saat menyusui. Meskipun saat menyusui …
Kapan Bayi Minum Susu Formula? Ini Waktu yang Tepat
Doodle.co.id – Mungkin banyak orangtua yang masih bingung kapan bayi boleh minum susu formula. Seperti yang diketahui, pemberian air susu ibu atau ASI eksklusif lebih direkomendasikan selama 6 bulan pertama kelahiran si kecil. Bahkan pemberian ASI ini juga secara resmi direkomendasikan oleh American Academy of Pediatrics (AAP). Termasuk juga memberikan susu formula yang kaya akan …