Doodle.co.id – Kemarahan adalah emosi manusia yang umum. Moms mungkin merasa marah jika percaya sesuatu yang tidak adil telah terjadi atau merasa terancam. Saat kemarahan melanda, otot-otot tegang, detak jantung dan tekanan darah meningkat, dan kulit bisa memerah. Lantas, bagaimana cara agar Moms bisa mengendalikan amarah? Mari simak artikel Doodle berikut untuk mendapatkan jawabannya. Doodle …
Kategori: Orangtua
Memberikan informasi dan edukasi seputar kesehatan, mental health, dan yang terakhir single parent
Merasa Kehabisan Energi? Atasi Burnout dengan Tips Ampuh Ini, Pelajari Lebih Lanjut!
Doodle.co.id – Pernahkah Moms merasa ingin segera tidur kembali hanya 10 menit setelah anak bangun? Atau merasa sedih saat harus bermain petak umpet lagi, hanya karena itu satu-satunya kesempatan Moms untuk menyendiri sepanjang hari? Atau rela menghabiskan lebih banyak waktu di kamar mandi hanya untuk melarikan diri sejenak? Menjadi orang tua bisa sangat menguras tenaga. …
Bayi Tampak Acuh Tak Acuh? Temukan 10 Tanda Kasih Sayangnya! Baca Selengkapnya!
Doodle.co.id – Dari menatap mata Moms hingga tersenyum lebar, ini adalah cara kecil yang dilakukan bayi untuk memberi tahu Moms bahwa Moms adalah orang favoritnya. Moms mungkin bertanya-tanya apakah begadang semalaman, lagu pengantar tidur yang Moms nyanyikan, dan percakapan konyol sepihak ini benar-benar dihargai? Berbeda dengan atasan Moms, bayi tidak mengisi evaluasi kinerja, dan tidak …
Cara Menggunakan Minyak Kemiri untuk Perawatan Rambut Alami
Doodle.co.id – Kemiri atau disebut juga dengan kacang kukui atau candlenut, telah mendapatkan popularitas dalam dunia kecantikan berkat minyaknya yang memiliki banyak manfaat bagi dunia kosmetik. Minyak kemiri dikenal karena kemampuannya mengunci kelembapan dan memperbaiki kulit. Minyak ini efektif menenangkan kulit kering, memperlambat tanda-tanda penuaan dini, mengurangi masalah rambut, dan mengatasi kulit yang terbakar sinar …
7 Ide Hadiah untuk Moms yang Baru Melahirkan
Doodle.co.id – Memberikan hadiah kepada ibu yang baru saja melahirkan merupakan bentuk perhatian yang luar biasa berarti. Itu bisa menjadi cara yang baik untuk menunjukkan dukungan dan kebahagiaan Moms dan Paps kepada mereka dalam momen penting tersebut. Namun, terkadang Moms dan Paps bisa merasa bingung dalam memilih hadiah yang tepat untuk teman atau keluarga yang …
Cara Mengatasi Stress Saat Hamil
Doodle.co.id – Saat sedang hamil, sangatlah penting untuk menjaga kesehatan mental dan fisik Moms. Menurut penelitian, terdapat satu dari lima wanita mengalami masalah kesehatan mental selama kehamilan atau pada tahun pertama setelah melahirkan. Stres, kecemasan, dan depresi adalah hal yang cukup umum terjadi. Bagaimana mengatasinya? Simak artikel Doodle berikut untuk informasi lengkapnya. Cara Mengatasi Stress …
5 Cara Efektif Mengatasi Demam di Rumah
Doodle.co.id – Demam merupakan sebuah kondisi yang cukup mengganggu bagi sebagian orang. Hal ini dikarenakan demam bisa mempengaruhi aktivitas sehari-hari. Namun Tahukah Moms dan Paps bahwa demam terkadang bisa diatasi dengan mudah di rumah tanpa perlu ke dokter atau pelayanan kesehatan? Bahkan dengan mengurangi demam bisa membantu mengurangi gejala seperti sakit kepala, menggigil, dan berkeringat …
Inilah Alasan Mengapa Badan Sakit Semua saat Demam
Doodle.co.id – Pernahkah Moms dan Paps merasakan badan sakit semua dan demam dalam waktu bersamaan ? Apabila pernah, hal tersebut benar-benar mengganggu aktivitas sehari-hari. Itulah yang juga terjadi jika anak merasakan hal yang sama. Memang, terkena pilek, virus, atau flu adalah hal yang tidak menyenangkan. Tetapi Moms dan Paps terkadang bisa tetap melanjutkan aktivitas apabila …
Penyebab Demam yang Perlu Diketahui, dari Infeksi hingga Imunisasi
Doodle.co.id – Demam pada anak memang tak bisa dihindari. Demam bisa menyerang anak di mana pun maupun kapan pun. Ketika anak demam, Moms dan Paps tak perlu panik. Memang hal ini mudah untuk dikatakan dan sulit untuk dipraktekkan apalagi melihat anak tercinta sedang memgalami demam yang jelas akan mengganggu aktivitas mereka sehari-hari. Apalagi Demam bisa …
6 Cara Cerdas Menjaga Kesehatan Sistem Pernapasan
Doodle.co.id – Menjaga kesehatan sistem pernapasan dan melindunginya merupakan hal penting. Menurut Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), penyakit karena pernapasan bawah kronis termasuk penyakit paru obstruktif kronik (CPOD) dan emfisema menempati peringkat keenam peneybab kematian utama di Amerika Serikat. Oleh sebab itu, sudah waktunya untuk mengubah kebiasaan Moms dan Paps demi menjaga kesehatan …