Mengenal Lebih Dekat Newborn, Simak Fakta Menarik di Balik Kehadirannya!

Doodle.co.id – Fakta newborn atau bayi baru lahir mungkin tak banyak Moms dan Paps pahami, terlebih jika ini merupakan kelahiran anak pertama. Tentu, merawat bayi baru lahir akan sangat menantang karena si kecil dalam masa perkembangan dan pertumubhan yang pesat pada bulan-bulan pertama kelahirannya. Berikut beberapa fakta newborn yang penting untuk diperhatikan saat merawat bayi …

Fontanel Terasa Lunak di Kepala Bayi, Normalkah? Inilah Penjelasannya!

Doodle.co.id – Apa itu fontanel? Pernahkah Moms mendengar istilah tersebut? Sebagaimana diketahui, fontanel merupakan area lunak yang terletak di antara tulang-tulang tengkorak bayi. Area ini merupakan salah satu fitur khusus yang penting dalam perkembangan dan pertumbuhan otak maupun tengkorak si keci. Biasanya dokter atau tenaga medis akan melakukan pemeriksaan rutin dengan memastikan area lunak kepala …

Si Kecil Menangis Terus? Ini 5 Cara Jitu Membuatnya Tenang!

Doodle.co.id – Moms dan Paps kewalahan saat si kecil terus menerus menangis tanpa alasan? Mungkin Moms bertanya tanya bagaimana cara agar tidak menangis terus? Memang, bayi menangis adalah hal yang sangat wajar terjadi. Ada beberapa alasan yang membuatnya menangis mulai dari lapar atau haus, popok yang penuh, kolik, hingga ada hal-hal yang mengganggu mereka. Lantas, …

Kenapa Bayi Susah Sendawa Setelah Menyusu? Solusinya di Sini, Moms!

Doodle.co.id – Penyebab susah sendawa pada bayi biasanya karena ia menelan banyak udara. Bayi memiliki kecenderungan untuk menelan udara saat makan maupun menyusu baik secara langsung maupun melalui botol. Ini menyebabkan timbulnya gas dalam perut yang kerap membuat si kecil tak nyaman. Banyak Moms dan Paps yang beranggapan bahwa ini bisa diatasi dengan bersendawa agar …

Bayi Sering Kaget? Cek Usia Normal Hilangnya Refleks Moro!

Doodle.co.id – Pernahkah Moms mendengar istilah apa itu reflek moro? Sebagai informasi reflek moro atau reflek kejut bayi merupakan suatu gerakan refleks secara alami yang dialami bayi baru lahir saat mereka merasa kaget atau terkejut akan perubahan mendadak. Hal-hal yang membuat mereka mengalami reflek kejut seperti gerakan tiba-tiba atau suara keras. Seperti apa ciri-cirinya? Reflek …

Si Kecil Tidak Bisa Lepas dari Moms? Ini Cara Menghadapi Bayi Clingy dengan Sabar

Doodle.co.id – Saat si kecil mulai rewel setiap kali Moms tinggal bahkan hanya dalam waktu yang singkat, fase ini seringkali disebut dengan “clingy”. Sebenarnya clingy maksudnya apa sih, Moms? Clingy merupakan rasa ketergantungan bayi yang tinggi pada orang tua. Fase ini merupakan hal yang normal dan menajdi salah satu perkembangan buah hati. Jika Moms heran …

Kolik Bikin Si Kecil Sulit Tidur? Coba Beberapa Tips Berikut Ini!

Doodle.co.id – Moms dan Paps pasti khawatir saat kolik menyerang si kecil, yang membuatnya menangis tanpa alasan jelas. Walaupun kerap dianggap sebagai kondisi umum, akan tetapi tentu hal ini membuat resah. Apakah kondisi menangsi terus menerus tanpa sebab pada bayi berbahaya atau justru hanyalah ketidaknyamanan sementara? Artikel Doodle berikut akan membahas secara mendalam mengenai kolik …

Si Kecil Belum Bilang “Mama”? Kenali Waktu yang Tepat Kapan Bayi Mulai Berbicara

Doodle.co.id – Moms dan Paps mungkin bertanya-tanya kapan bayi mulai berbicara? Memang, momen bayi berbicara atau mengeluarkan kata untuk pertama kalinya menjadi salah satu momen yang ditunggu-tunggu. Sebenarnya, proses bayi mulai berbicara dimulai jauh sebelum mereka dilahirkan. Hal ini lantaran mereka telah mendengar suara dan ritme bahasa kala masih dalam kandungan. Mari kita bahas mendalam …

Kolik Bikin Si Kecil Menangis Terus? Tenang, Tak Berbahaya, Moms Bisa Atasi dengan Ini!

Doodle.co.id – Pernahkah Moms merasa si kecil tantrum hingga menangis tanpa sebab? Bisa jadi ia tengah mengalami kolik, Moms. Walaupun kondisi ini kerap dianggap sebagai masalah umum, kondisi bisa menimbulkan pertanyaan bagi Moms dan Paps tentang tingkat bahayanya serta bagaimana cara menanganinya. Lantas apakah kolik berbahaya serta memiliki risiko yang lebih serius yang perlu diwaspadai? …

Merasa Si Kecil Kurang Interaksi? Ini Cara Membuat Bayi Tertawa!

Doodle.co.id – Melihat bayi tertawa dan tersenyum bahagia menjadi hal yang sangat menggemberikan sekaligus menenangkan hati Moms dan Paps. Kebahagiaan buah hati adalah prioritas utama Moms sebagai orang tua. Ada beragam cara yang bisa dilakukan untuk melepaskan tawa si kecil. Apa saja? Yuk, kita jelajah bersama bagaimana cara membuat bayi tertawa. Cara Membuat Bayi Tertawa …

@ 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia
© 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia.
                                                           Privacy Policy     Syarat dan Ketentuan  Cookie