Doodle.co.id – Apakah Moms dan Paps mengerti istilah baby-led weaning? Sebagai informasi, baby-led weaning (dipimpin oleh bayi) adalah metode untuk memperkenalkan makanan padat kepada bayi dengan memberikannya secara langsung. Makanan ini berupa finger food atau yang bisa dipegang oleh bayi. Metode yang kian populer ini menawarkan beragam manfaat yang membuat bayi lebih mandiri saat memilih …
Kategori: Info MPASI
Tips dan manfaat MPASI, cara
menyapih anak, nutrisi,
kebutuhan makanan bayi, dll
Rahasia Tumbuh Kembang Optimal Bayi: Zat Gizi Makro
Doodle.co.id – Tubuh manusia membutuhkan nutrisi untuk metabolisme dan menjalankan fungsi normal tubuh, termasuk pada bayi. Nutrisi yang diperlukan digolongkan menjadi dua jenis, yaitu zat gizi makro dan zat gizi mikro. Bayi bisa mulai menikmati masakan Moms saat usianya memasuki satu tahun. Saat belajar makan makanan padat di usia enam bulan, bayi juga memakan makanan …
Cara Membekukan MPASI, Hemat dan Praktis
Doodle.co.id – Cara membekukan MPASI yang benar dan tepat Alicia Chacha Miller, RD, LDN, ahli gizi terdaftar di The Cardamom menyatakan bahwa membekukan MPAS ini merupakan cara cerdas guna menghemat waktu dan uang. Termasuk juga memastikan anak memperoleh campuran semua nutrisi baik yang dibutuhkan untuk tumbuh dan kembangnya. Hingga kegiatan membekukan makanan bayi ini benar-benar …
Ternyata ! Ini 5 Makanan Paling Ampuh Agar Si Bayi Terlahir Kulit Bersih & Cerdas
Doodle.co.id Setiap orang tua pasti menginginkan anaknya lahir dalam kondisi yang normal, sehat, dan tentunya cerdas. Namun, tahukah bunda, ternyata ada 5 makanan yang bisa membuat bayi terlahir terang dan cerdas. Makanan apa sajakah itu ? 5 Makanan Agar Si Bayi Terlahir Cerdas & Kulit Yang Bersih Air Kelapa Yang pertama ada air kelapa. Jika …
Pedoman Gizi Seimbang Agar Buah Hati Tumbuh Dengan Sehat
Doodle.co.id – Mums, kini prinsip makanan dengan gizi berimbang, tidak melulu menggunakan pedoman 4 sehat 5 sempurna. Secara visual, pedoman makanan sehat dengan gizi seimbang ini bisa digambarkan ke dalam berbagai macam bentuk. Di luar negeri, mereka mengenal istilah panduan pangan atau Food Guide. Sementara di Indonesia, kita mengenal Tumpeng Gizi Seimbang yang menunjukkan porsi …
Podcast Parenting: Serba Serbi MPASI untuk Bayi
Doodle.co.id – Kapan saat yang tepat mengenalkan MPASI pada bayi? Hai, moms. Setelah enam bulan pertama memberikan ASI eksklusif, pasti moms bertanya-tanya dong kapan sih waktu yang tepat memberikan MPASI (Makanan Pendamping ASI) untuk bayi? Apa tanda-tanda bayi telah siap diberikan MPASI pertamanya? Nah, kali ini mums Novi, Andika, dan Noni bakalan membagikan pengalaman seru …
Moms, 5 Superfood Ini Bisa Membuat Anak Menjadi Superkid
Doodle.co.id – Orang tua pasti ingin melihat anaknya tumbuh menjadi pribadi yang kuat, cerdas, dan berguna bagi sekitar, oleh karenanya, orang tua juga wajib memperhatikan pola makan dari buah hati. Ternyata, ada makanan yang bernama Superfood lho, Moms. Apa itu Superfood ? Menurut arti yang saya dapat dari Google, Superfood sendiri adalah makanan yang memiliki nutrisi …