Bayi 4 Bulan Bisa Apa Aja Sih, Moms? Simak Perkembangannya Disini!

Doodle.co.id – Pada saat bayi memasuki usia 4 bulan, mereka mulai lebih mahir mengoordinasikan tubuhnya. Bayi pada usia tersebut akan memiliki kontrol lebih baik atas gerakan, penglihatan, sentuhan, dan pendengaran yang lebih berkembang, serta mulai bergerak lebih aktif. Mereka juga mulai berkomunikasi lebih baik, dan waktu menangis mereka seharusnya sudah berkurang. Untuk lebih lengkapnya, Moms …

Minyak Telon Kualitas Premium Ramah Dikantong? Coba Doodle Exclusive Telon Oil!

Doodle.co.id – Memilih produk perawatan yang aman dan efektif, menjadi salah satu komitmen seorang ibu untuk memberikan yang terbaik untuk si kecil. Minyak telon adalah salah satu produk penting dalam perawatan harian bayi. Namun, dengan banyaknya pilihan di pasaran, menemukan minyak telon berkualitas dengan harga terjangkau bisa menjadi tantangan. Minyak Telon Doodle hadir sebagai solusi …

Ingin Si Kecil Tetap Wangi Sepanjang Hari? Coba Minyak Telon Doodle!

Doodle.co.id – Dalam perjalanan Moms dan Paps menjadi orang tua, tentu selalu mencari yang terbaik untuk buah hati. Mulai dari popok, pakaian, makanan, hingga perawatan kulitnya. Salah satu produk perawatan bayi yang tak boleh terlewatkan yakni minyak telon. Namun, tak semua minyak telon diciptakan dengan formulasi yang sama. Terlebih jika Moms mencari minya telon yang …

Bayi 8 Bulan Bisa Apa Sih? Yuk, Simak Perkembangannya Disini!

Doodle.co.id – Saat si kecil memasuki usia 8 bulan, ia pasti sibuk menjelajah, belajar, bergerak, dan terlibat dalam interaksi serta permainan yang lebih canggih. Moms juga akan sangat sibuk menjaga si kecil. Tonggak perkembangan bayi seperti merangkak sudah di depan mata dan si kecil pun mulai berceloteh. Ditambah lagi, waktu bermain menjadi lebih menyenangkan setiap …

Bayi Belum Tengkurap? Temukan Usia Idealnya dan Mulai Tummy Time Hari Ini!

Doodle.co.id – Bayi tengkurap umur berapa? Memang, tengkurap menjadi salah satu tonggak perkembangan bayi. Moms dan Paps pasti menantikan saat-saat si kecil mulai tengkurap, merangkak, hingga berjalan. Tengkurap adalah tonggak penting dalam perkembangan bayi, menandakan kekuatan otot leher, lengan, dan punggung yang meningkat. Kapan bayi bisa tengkurap, dan apa itu tummy time? Yuk, kita bahas …

Diare Menyerang Si Kecil? Atasi dengan Oralit, Simak Takaran yang Tepat!

Doodle.co.id – Diare adalah masalah umum yang sering terjadi pada bayi dan anak-anak. Biasanya, kondisi ini bersifat ringan dan berlangsung dalam waktu singkat. Diare “akut” terjadi kurang dari satu minggu, dan tidak lebih dari 14 hari. Lalu apa yang harus Moms lakukan jika bayi mengalami diare? Haruskah memberikan oralit untuk bayi? Apakah hal itu aman? …

Luka Lepuhan Bikin Bayi Rewel? Kenali Tanda Herpes yang Perlu Diwaspadai Sekarang!

Doodle.co.id – Herpes pada bayi, atau Herpes Simplex (HSV), adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dan sangat menular. Penularannya bisa melalui sentuhan, air liur, atau benda yang telah disentuh oleh orang yang terinfeksi. Ketika pertama kali terjadi, herpes menyebabkan luka lepuhan yang menyebar dari bibir luar hingga ke dalam gusi dan mulut bayi. Bayi yang …

Khawatir Tentang Tumbuh Kembang Bayi? Simak Perkembangan 2 Bulan Disini!

Doodle.co.id – Selamat! Moms kini memiliki buah hati yang telah dinanti-nanti. Bahkan, ia telah memasuki usia 2 bulan! Pasti Moms dan Paps bertanya-tanya, apa saja sih perkembangan bayi 2 bulan? Perlu diketahui, pada usia 2 bulan, berat badan bayi akan bertambah banyak dan mungkin terlihat lebih bulat dan gemuk. Saat otot mereka berkembang, lengan dan …

Bayi Belum Bisa Tengkurap? Lakukan Tummy Time! Simak Umur Idealnya!

Doodle.co.id – Moms dan Paps pasti menantikan momen dimana si kecil mulai tengkurap, kemudian merangkak hingga berjalan. Memang, tengkurap menjadi salah satu tonggak penting yang menandai perkembangan bayi. Kemampuan tersebut juga menunjukkan bahwa otot-otot leher, lengan dan punggung bayi sudah lebih kuat. Lantas, umur berapa bayi bisa tengkurap? Apa itu tummy time yang berkaitan dengan …

@ 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia
© 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia.
                                                           Privacy Policy     Syarat dan Ketentuan  Cookie