Doodle Hadir di IMBEX Mommy N’ Me 2022, Catat Tanggalnya!

Indonesia Maternity, Baby and Kids Expo (IMBEX)

adalah festival tahunan yang menyediakan rangkaian produk perawatan bagi ibu hamil, bayi, dan anak-anak terlengkap di Indonesia yang telah diselenggarakan sejak 2014. Memasuki tahun ketiga penyelenggaraannya, IMBEX meluncurkan event pertengahan tahun bertajuk Mommy N’ Me.

Pada perhelatan Mommy N’ Me 2022 kali ini, Doodle turut berpartisipasi memeriahkan acara yang  digelar 1-3 Juli 2022 mendatang. Selama acara berlangsung, Doodle menghadirkan produk-produk perawatan bayi terbaik bagi Mums dan Si Kecil.

Produk Doodle di Mommy N’ Me 2022

Adapun produk bayi terbaik Doodle yang akan hadir di Mommy N’ Me 2022 adalah:

  • Doodle Exclusive Telon Oil

 

Doodle Exclusive Telon Oil adalah minyak telon plus yang mampu menghangatkan sekaligus memberikan rasa nyaman pada bayi. Doodle Exclusive Telon Oil mampu meredakan gejala masuk angin seperti kembung dan mual hingga menghindarkan bayi dari nyamuk dan serangga berbahaya.

Kandungannya diformulasikan khusus dengan bahan alami yang tidak pedih di mata, yakni Oleum Cocos, Oleum Cajuputi, Oleum Anisi, dan Oleum Sweet Green Tea. Aroma sweet green tea-nya memberikan rasa nyaman pada bayi sekaligus bisa dipakai sebagai pengganti cologne.

Mums pun tak perlu khawatir, sebab wangi green tea-nya merupakan essential oil dan bukan fragrance. Si Kecil pun aman dari paparan bahan berbahaya yang menyebabkan iritasi.

Produk Doodle Exclusive Telon OIl

  • Doodle-Baby Laundry Detergent

Deterjen bayi saat ini menjadi salah satu kebutuhan perawatan bayi yang diminati, lantaran kondisi kulit bayi masih sensitif dan perlu perlu dihindarkan dari jamur dan bakteri berbahaya.

Karenanya, Doodle-Baby Laundry Detergent adalah deterjen cair yang diformulasikan khusus untuk membersihkan pakaian bayi. Kombinasi formulasi antifungal dan antibacterial-nya mampu membunuh kuman dan bakteri pada baju bayi. Si Kecil pun aman dan terhindari dari risiko infeksi penyakit kulit.

Doodle-Baby Laundry Detergent juga dilengkapi dengan anti-redeposition agent yang membuat kotoran tak lagi menempel pada pakaian saat dibilas.

Produk Doodle Detergent Baby

  • Doodle Baby Hand Sanitizer

Selama masa pandemi, hand sanitizer menjadi salah satu benda yang diperlukan terutama saat Mums keluar rumah. Cairan pembersih instan ini kerap digunakan karena praktis dan tak perlu dibilas.

Namun, tak semua hand sanitizer dapat digunakan untuk bayi, karena beberapa jenis hand sanitizer tidak diformulasikan khusus untuk membersihkan tangan buah hati. Hand sanitizer yang biasanya digunakan oleh orang dewasa mengandung bahan-bahan yang dapat menyebabkan alergi atau iritasi pada kulit bayi, terutama alkohol dan fragrance.

Namun kini Mums tak perlu khawatir. Doodle juga menghadirkan Doodle Baby Hand Sanitizer, cairan pembersih instan yang efektif membunuh kuman dan bakteri selama 30 detik. Doodle Baby Hand Sanitizer juga lembut dan tidak lengket di tangan karena terbuat dari kandungan bahan alami, dan tentunya bebas dari alkohol dan fragrance.

Rangkaian produk perawatan bayi lainnya
Selain minyak telon, deterjen bayi, dan hand sanitizer bayi, Doodle juga menghadirkan produk terbaru, yakni:

  • Sabun mandi khusus bayi
  • Baby oil
  • Minyak kayu putih khusus bayi
  • Balsem bayi
  • Lotion bayi

Penasaran dengan produk-produk terbaru Doodle?

Tempat,Hari & Tanggal Mommy N’ Me 2022

Dapatkan produk bayi terbaik Doodle di Mommy N’ Me yang akan dilangsungkan di Jakarta Convention Center (JCC) 1-3 Juli 2022 mendatang.

Info Lebih lanjut silahkan cek link berikut ini ya moms :

Cara Dapat Diskon 15-50%

Kunjungi booth Doodle di Mommy N’ Me BOOTH B7 dan dapatkan Diskon 15-50% untuk produk bayi terbaik Doodle selama event berlangsung.

 

Temukan Produk Doodle Exclusive Baby Care di Official marketplace kami

     

@ 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia
© 2021 Doodle | Terdaftar pada Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual Republik Indonesia.
                                                           Privacy Policy     Syarat dan Ketentuan  Cookie