Doodle.co.id – Mums dan Paps khawatir karena kulit bayi terlihat kering? Sebagaimana diketahui, bayi memang memiliki kulit yang amat sensitif dan tipis, oleh karena itu diperlukan perhatian khusus untuk memilih produk yang tepat. Kondisi kulit kering yang Si Kecil alami bisa semakin parah apabila tidak segera ditangani, dan akan menimbulkan rasa tidak nyaman pada bayi.
Daftar Isi
Penyebab Kulit Kering pada Bayi
Beberapa penyebab kulit kering yang terjadi pada bayi adalah sebagai berikut.
Melansir The Asian Parent, penyebab kulit bayi kering karena hal normal setelah 40 minggu bayi baru lahir akan mempunyai kulit yang kering terkadang mengelupas. Ini akan membaik seiring berjalannya waktu. Terlalu sering mandi dengan sabun mandi, bahkan sabun yang tidak cocok untuk kulit Si Kecil juga berpengaruh Mums. Sabun dengan SLS juga bisa menghilangkan minyak alami kulit serta menghilangkan kelembaban kulit Si Kecil. Adapun, cuaca juga mempengaruhi kondisi kulit kering bayi seperti cuaca yang panas atau terlalu dingin. Di sisi lain, penyakit genetik seperti eksin membuat kulit bayi menjadi sangat kering.
Gejala Kulit Kering
Kasar dan mengelupas
Sejumlah bayi mengalami kulit kasar dan mengelupas yang menandakan kulitnya kering. Bahkan, dalam mondisi parah bisa menimbulkan retakan yang terasa menyakitkan hingga iritasi dan infeksi.
Tidak terlalu gatal
Umumnya, kulit kering tidak menyebabkan rasa gatal dan kemerahan. Akan tetapi, jika kulit kering lantas terasa gatal, bisa saja eksim telah berkembang pada kulit bayi. Biasanya, eksim dapat muncul di lipatan siku, belakang lutut atau di wajah.
Terjadi di beberapa area tubuh bayi
Area kulit kering yang biasanya terjadi pada bayi yaitu wajah, lengan dan siku, hingga kaki terutama lutut.
Lotion Melembabkan Kulit Kering Bayi
Mums dan Paps, penggunaan lotion untuk bayi memang ampuh untuk mengatasi kulit kering. Namun, Mums dan Paps juga harus selektif dalam memilih lotion yang tepat untuk Si Kecil. Doodle Baby Lotion menjawab kekhawatiran Mums dan Paps dalam mengatasi masalah kulit kering pada buah hati. Doodle Baby Lotion merupakan lotion bayi yang mengandung nutrisi dengan kandungan Sunflower Oil, Almond Oil, Shea Butter dan Vitamin E yang menjaga kulit wajah dan tubuh bayi tetap lembab dan kenyal. Dikenal dengan supermild lotion liquid, formulasi water based-nya membuat Doodle Baby Lotion cepat meresap di kulit. Tentu tidak ribet saat digunakan karena dapat langsung diaplikasikan di wajah dan tubuh bayi hanya dalam satu kemasan. Simple Work Well, Mums.
Doodle Baby Lotion mengandung emollient atau pelembab kulit yang mudah diserap, dengan total 7% lipids atau penahan kelembaban kulit yang mudah diserap, sehingga dapat membantu mengatasi kulit kering pada bayi. Teksturnya yang tidak membuat berminyak tentu lebih cepat meresap dibandingkan dengan lotion bayi lainnya. Water based juga dikenal aman untuk dipakai sesering muka karena tidak menyebabkan toksisitas dibandingkan dengan baby cream atau oin sejenis petrol atau vaseline.
Kemasan
Doodle Baby Lotion saat ini tersedia dalam ukuran 60 ml dan 200 gram. Doodle Baby Lotion memiliki aroma wangi menyegarkan, tidak hanya melembabkan, tetapi juga membuat kulit bayi Mums lebih kenyal dan sehat.
Jika lotion bayi merk lain biasanya memisahkan krim atau lotion wajah dan body lotion menjadi beberapa produk, namun, Doodle menghadirkan inovasi baru. Dengan mengkombinasikan keduanya dan membuatnya lebih mudah, praktis dan efisien.
Mums, itulah rekomendasi lotion melembabkan kulit kering bayi. Jika Moms tertarik untuk menggunakan Doodle Baby Lotion dan rangkaian produk Doodle lainnya, Moms bisa klik link pembelian produk di bawah ini.
Temukan Produk Doodle Exclusive Baby Care di Official marketplace kami