Doodle.co.id – Pernahkah Moms merasa nyeri pada payudara ketika hamil di trimester pertama? Memang perubahan hormon seperti estrogen dan progesteron kerap membuat payudara terasa nyeri dan membesar selama trimester pertama. Meski tak nyaman, namun hal ini menjadi tanda bahwa tubuh sedang beradaptasi selama proses kehamilan. Apakah hal ini termasuk kehamilan yang baik dan ciri janin …
Kategori: Janin & Kandungan
Si Kecil Sering Gelisah di Malam Hari? Coba Tips Ini Agar Tidur Berkualitas!
Doodle.co.id – Banyak orang tua baru yang mengalami momen dimana sulit menidurkan bayi mereka. Pasalnya, bayi baru lahir terkadang sulit ditidurkan dan mudah sekali terbangun sembari menangis. Tak perlu cemas, ada beberpa cara yang bisa membantu si kecil agar tidur berkualitas dan nyenyak. Penasaran? Simak artikel berikut ini, Moms! Agar Tidur Berkualitas 1. Atur pola …
Penasaran Kapan Jenis Kelamin Janin Terbentuk? Ini Waktunya, Moms!
Doodle.co.id – Saat masa kehamilan, memprediksi jenis kelamin bayi menjadi hal yang menyenangkan. Di berbagai daerah bahkan negara, banyak orang memakai mitos atau cerita rakyat untuk mencoba menebak jenis kelamin bayi yang akan lahir. Meski sebagian besar cara tersebut tidak didukung oleh ilmu pengetahuan, namun ada beberapa tanda yang bisa dikaitkan dengan penelitian. Apakah itu …
Simak Fakta Plasenta Bayi yang Moms Wajib Ketahui!
Doodle.co.id – Pernahkah Moms bertanya-tanya mengenai fungsi plasenta bayi sebenarnya? Jika Moms sedang hamil atau baru saja melahirkan, tentu Moms tak asing dengan istilah plasenta bayi. Apa itu plasenta bayi? Apa saja kegunaannya? Berikut Doodle akan membahas berbagai hal mengenai plasenta bayi. Plasenta Bayi Dilansir Pregnancy Birth & Baby, plasenta bayi merupakan organ yang berkembang …
Detak Jantung Bayi Tidak Normal? Konsultasikan dengan Dokter Sekarang!
Doodle.co.id – Detak jantung bayi merupakan indikator penting kesehatan selama kehamilan, dan ini akan terus berubah seiring perkembangan janin. Dengan mengetahui detak jantung bayi normal, Moms bisa mendeteksi sejak dini jika terdapat masalah yang membutuhkan penanganan medis segera. Yuk, simak mengenai detak jantung bayi normal berikut ini! Detak Jantung Bayi Normal Dikutip Baby Center, menurut …
Bayi Menendang Terus dalam Kandungan? Begini Penjelasannya, Simak Sampai Selesai!
Doodle.co.id – Saat Moms mulai merasakan tendangan bayi, sensasi ini menjadi salah satu bagian paling menarik dari kehamilan. Tendangan-tendangan kecil ini membantu Moms merasa terhubung dengan buah hati, meskipun kadang mereka bisa kurang menyenangkan saat mendarat di tempat yang salah, seperti kandung kemih. Namun, jika Moms tidak merasakan banyak tendangan bayi, kekhawatiran mungkin muncul. Apakah …
Sulit Menebak Jenis Kelamin Bayi? Manfaatkan Teknologi Terbaru, Jadwalkan Tes Moms!
Doodle.co.id – Menentukan jenis kelamin bayi adalah momen penting dan menggembirakan dalam perjalanan kehamilan Moms. Momen ini memungkinkan Moms untuk membayangkan kehidupan sebagai orang tua dari seorang putra atau putri. Meski dulu jenis kelamin bayi hanya bisa diketahui melalui pemindaian anatomi sekitar minggu ke-18 hingga 22, kini ada beberapa cara untuk mendapatkan informasi ini lebih …
Gerakan Janin Bawaan Hamil Bayi Perempuan, Mitos atau Fakta?
Doodle.co.id – Apakah Moms memperhatikan setiap gejala kehamilan yang dialami untuk mencoba menebak jenis kelamin bayi? Meskipun ini menyenangkan untuk dipikirkan, sebagian besar ahli setuju bahwa banyak cerita lama yang beredar tidak sepenuhnya akurat. Namun, bukan berarti Moms tidak bisa mencoba menebak jenis kelamin bayi. Lantas seperti apa gerakan janin bawaan hamil bayi perempuan itu? …
Hal yang Perlu Mums Ketahui Tentang Detak Jantung Janin
Doodle.co.id – Mendengarkan detak jantung janin di masa kehamilan mungkin merupakan pengalaman yang mngsankan bagi banyak orangtua. Seperti yang diketahui, detak jantung bayi merupakan salah satu suara paling menarik yang bisa didengar. Melansir What to Expect, detak jantung janin ini bisa mulai bisa didengar pertama kali minggu ke 6 kehamilan atau setelahnya aabila melakukan USG …
5 Kebiasaan Penyebab Cacat Janin Yang Harus Moms Ketahui
Doodle.co.id – Penyebab cacat janin tidak serta-merta akibat adanya kelainan kromosom atau kelainan genetik tertentu pada bayi. Meski kelainan kromoson atau genetik memang dapat menyebabkan cacat janin, namun tergantung pada kelainan kromosom yang seperti apa. Bisa juga karena adanya sindrom-sindrom yang diderita bayi baru lahir yang membuatnya bisa atau tidak bertahan hidup. Bagi orang tua, …